[Wireless] Bagaimana cara mengubah metode otentikasi (authentication method) router Anda untuk mengaktifkan WDS?

WDS (Wireless Distribution System) hanya mendukung Open System/NONE dan Open System/WEP. Jika Anda menggunakan metode otentikasi (authentication method) lainnya, silakan mengikuti panduan dibawah ini untuk mengubah konfigurasinya. 

  1. Silakan memilih Advanced Settings -> Wireless -> General. Jika Smart Connection Anda diaktifkan, silakan nonaktifkan fungsi tersebut
  2. Pada Wireless Mode, silakan pilih Legacy
  3. Pilih Open System atau Shared Key sebagai Authentication Method Anda
  4. Silakan pilih antara WEP-64 atau WEP-128 sebagai WEP Encryption
  5. Masukkan WEP key
  6. Klik Apply

*Setelah memilih Open System/ Shared Key sebagai metode otentikasi, sistem AiMesh Anda akan tidak valid.